Selasa, 19 April 2016

Leatherman Charge TTi


Leatherman Charge Tti adalah alat yang dirancang dengan menggabungkan berbagai fungsi alat yang paling umum digunakan orang sehingga Anda dapat menggunakan alat ini untuk beragam kebutuhan, seperti pembuka tutup botol, tang, pisau, pembuka kaleng, dan lainnya. Alat ini terbuat dari bahan berkualitas seperti pisau stainless steel 420HC yang kuat, pisau S30V yang tahan karat, dan gagang titanium yang ringan, berkilau serta tahan karat. 

SPESIFIKASI
Dimensi : 14 x 6 x 24 cm
Fitur - Terdiri dari 19 fungsi alat yang berbeda :
1. 2 jenis tang untuk menjepit barang.
2. 4 jenis alat pemotong kawat.
3. Pisau S30V yang tahan karat.
4. Pisau bergerigi berbahan stainless steel 420HC yang kuat.
5. Gergaji berbahan stainless steel 420HC dengan desain open-tooth.
6. Gunting spring-action.
7. Alat pemotong untuk memotong solatip, dan lainnya.
8. Penggaris dengan panjang 8 inci atau 19 cm.
9. Alat pembuka kaleng.
10. Pembuka tutup botol.
11. 2 tipe alat ampelas kayu/besi.
12. 3 obeng berukuran kecil dan besar.

TIPS & TRICK
Untuk Mencegah Karat dan Korosi :
Setelah dibersihkan dan dikeringkan, olesi minyak ke bagian poros dengan minyak mesin ringan. Gosok permukaan yang bernoda dengan kain semir atau ampelas non-metalik. Lakukan secara berkala.

Untuk Membersihkan Alat :
1. Jika Alat Leatherman Anda terkena air laut, bilas dengan air bersih, keringkan, lalu olesi dengan produk water-displacing.

2. Jika debu atau cairan lengket ada pada pisau, gunakan larutan pembersih ringan untuk membersihkannya.

3. Untuk menghilangkan tar atau zat sejenis, bersihkan alat dengan terpentin. Jangan gunakan produk klorin.

4. Setelah dibersihkan, keringkan alat dan gunakan minyak mesin ringan untuk mengeluarkan sisa air yang ada.



Dapatkan produk Leatherman di www.kawanlamainternusa.com


Follow Us :

Fb : Kawan Lama Internusa

Tw : @klinternusa

Ig : @leathermanindonesia


Tidak ada komentar:

Posting Komentar